Puasa di bulan Ramadan 1443 Hijriyah menjadi kewajiban bagi seluruh umat Islam. Puasa adalah Rukun Islam yang ketiga.
Puasa artinya adalah menahan diri dari makan, minum, hubungan suami istri, dan segala hal yang membatalkannya yang dimulai dari terbitnya fajar sampai terbenamnya matahari.
Alangkah lebih baik, di bulan Ramadan kita mulai gencar berburu pahala.